Tanggal 23-24 Februari 2016 kami melaksanakan Pelatihan Pengelolaan Dana Bergulir BLUD  "UPT UPDB Koperasi & UMKM Kab. Kutai Barat Kalimantan Timur". Pelatihan dibuka oleh Direktur PT. Syncore Indonesia, Bpk. Niza Wibyana Tito S.Kom. Narasumber hari pertama Pelatihan Pengelolaan Dana Bergulir BLUD adalah   Bp. Rudy Suryanto, SE.,M.Acc.,Ak.,CA. Beliau adalah dosen UMY,  konsultan  BLU/BLUD, dan Senior Partner Syncore Consulting & System.Materi yang dibawakan mengenai kelembagaan dan tata kelola BLUD, Pola    Penganggaran BLUD, Pola Keuangan & Pelaporan, Pola Pembinaan dan    pengawasan BLUD, Kompetensi Pejabat BLUD dan pegawai BLUD.Hari ke-2 pelatihan Pengelolaan Dana Bergulir . . . 
Read more